AYAM KECAP PEDAS - Project 008
Headlines News :
Home » » AYAM KECAP PEDAS

AYAM KECAP PEDAS

Written By Unknown on Rabu, 25 Agustus 2010 | 22.35


Bahan :
½ kg ayam cuci bersih
1 ½ sdt garam
½ sdt kunyit halus

Bumbu Saus :
10 Cabe merah keriting
6 butir bawang merah
3 butir bawang putih
½ sdt garam
1 sdt gula pasir
4 sdm kecap manis
2 sdm saus tomat merek ABC
50 ml air

Cara Membuat :
Ayam , garam dan kunyit di rebus hingga empuk, diangkat, lalu goreng, sisihkan.
Haluskan cabe merah keriting, bawang merah dan bawang putih, lalu tumis hingga harum, setelah itu masukan ayam, garam, gula, kecap manis, saus tomat dan air,aduk rata.
Masak hingga bumbu meresap dan kuah mengental, angkat sajikan dengan lalapan.
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Project 008 - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger